
BPFK melakukan tes pekerjaan gas medis
Balai Pengaman Fasilitas Kesehatan adalah sebagai acuan kami dari PT. Sarana Medikal Prisma untuk Test uji fungsi kelayakan dan mutu dari instalasi gas medis yang sudah kami terapkan selama pemasangan diberbagai rumah sakit yang kami kerjakan, kami selalu menyertakan team dari BPFK setiap akhir dari instalasi gas medis.